Beberapa hari terakhir jagat dunia maya tengah dihebohkan dengan momen bongkar aib masalah rumah tangga dari berbagai kalangan mulai dari rakyat biasa hingga public figure lalu bagaimana islam memandang fenomena ini.
Allah Subhanallahu wa ta'ala menciptakan segala sesuatu, entah itu makhluk hidup, tempat atau waktu. Namun ada beberapa ciptaan-Nya yang lebih Allah sukai dan khususukan dibanding ciptaan lain-Nya.
Saat ini, kaum muslim sedang berada di awal bulan Safar, bulan kedua dalam kalender islam setelah muharram.
Tengah viral di media sosial, video berdurasi 44 detik yang menunjukkan seorang mahasiswa baru di Universitas Hasanuddin mengaku dirinya non-biner. Video itu diunggah melalui cuitan di Twitter, dan telah dibagikan ribuan kali.
Sebuah aksi pelecehan seksual yang dialami seorang perempuan menjadi viral melalui sebuah utas di media sosial Twitter. Kasus tersebut diungkap oleh suami korban lewat cuitan di akun @jerangkah.