Setiap orang pasti merindukan seseorang dalam kehidupan ini. Perasaan itu terjadi ketika kita berada jauh dari orang tercinta, entah itu istri, suami, orang tua, keluarga, teman atau kekasih.