Khazanah

Dalam Islam, melantunkan shalawat sangat dianjurkan secara konsisten. Pasalnya, shalawat merupakan salah satu bentuk zikir untuk senantiasa mengingat Allah Subhanahu wa ta'ala. Dengan memperbanyak shalawat mampu memberikan kemudahan terkabulnya doa yang dipanjatkan. Adapun perintah bershalawat termaktub dalam Al Quran Surat Al Ahzab ayat 56.

 

Sahabat Muslimah, sebagai umat Muslim sudah seharusnya kita melaksanakan kewajiban yang telah diperintahkan oleh Allah Ta’ala. Untuk memperbanyak pahala dan dipermudah dalam memperoleh ampunan-Nya kita juga dapat memberi sedekah, membayar zakat dan berdzikir setelah shalat. Layaknya Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa sallam yang tidak pernah melewatkan dzikir atau wirid setelah shalat wajib lima waktu.

 

Kehadiran Idul Fitri kerap menjadi momen yang paling dinantikan kala umat Muslim telah menjalankan ibadah puasa, shalat tarawih, witir, dan amalan terpuji lainnya di bulan Ramadhan selama sebulan penuh. Akan tetapi, hal ini bukan berarti dapat menurunkan semangat kita dalam beribadah sesudah bulan Ramadhan dan seterusnya.

Artikel Selanjutnya...