Muslimahdaily – Setelah sukses dengan singlenya yang menjadi hit di pasaran Indonesia, Humood Alkhudher kembali membuat single baru dengan lirik positif yang digunakan untuk menggugah semangat dalam menggapai mimpinya. Liriknya diperuntukkan bagi orang-orang yang ingin mengejar mimpi dan tidak akan putus asa karena semua adalah ketentuan Allah, jika manusia tidak ingin mengubahnya.
Berikut liriknya,
Ciptakan Harimu (Seperti Hari-hari yang Lain) – Humood Alkhudher
Mathal kal yawm wakaliadat ‘alaa hadha althariq
Ciptakan harimu seperti biasanya di jalan ini
Tamuru alaf qadamii llaha ghayat wa’amal walghayat
Ribuan orang akan melewatimu dengan berbagai tujuan dan harapan
Wa alghayat maa tajamal ‘aduu wwalaa sadiq
Dan tujuan-tujuan itu tidak mengenal musuh atau kawan
Walaa ta’arif siwaa alli yatabi’aqwalah ‘amal
Mereka hanya mengenal orang yang mengikuti kata-kata dengan (melakukan) tindakan
Ta’arif alli ‘idhaa wajah tahadii
Kelak mereka akan tahu siapa orang yang berani menghadapi sebuah tantangan itu
Yurahib bih “Hala” alhalu ‘andii
(Mereka) akan menyambutmu dengan mengatakan “Hai aku punya solusi.”
Walaw tushoib yahuunuhaa wayudhkar
Dan ketika keadaan menjadi sulit, jangan berkecil hati dan ingat..
Yaktaraa aayam sha’abatan bisha ta’adhiib
Betapa berat hari-hari yang dilalui oleh orang lain dan mereka telah melaluinya
Kaathur maa tu’ashiq aakhlamuk kathuri maa yushodiq ‘iilhaam
Semakin engkau mencintai mimpimu, yang kamu harapkan akan menjadi nyata
Tahuun bijidi al’umi ‘iidha alghayat qaddamuk
Rasa sakitmu akan berkurang ketika tujuanmu sudah di depan mata
‘aala nafsak takarurhaa, wafii ‘aynik tukaaburahaa
Untuk dirimu sendiri, ikuti dan ulangilah
Ta’ayin baqii aayamka
yang di depan matamu itu wujudkanlah
Sa’aalat alfurshoti ‘an ‘aanwaanihaa qalat : hunaa
Kamu bisa bertanya akan kesempatan dan alamatNya dan dia akan berkata : “Di sini”
‘aana bikuli zaawiat mawjuudat llii musta’din
Boleh juga menganggap dirimu sudah siap (untuk bertemu dengannya)
Walakun maa tashawfuk hataa law tasharakh : hunaa
Namun Ia tidak melihatmu meskipun kamu berteriak : “Di sini”
‘iidha maa kuntum mustawfii alshuuruth bitibta’ada
Jika kamu tidak memenuhi semua kewajibanmu itu Dia akan menjauh darimu
Tashuuf allii yuthawwir min syifaatih
(karena) Dia mencari orang yang bekerja untuk meningkatkan dirinya sendiri
Wa yata’alam wayujrib lii’ajal dhaatih
Dan belajar serta mencari pengalaman untuk dirinya sendiri
Shaghuuf wa mustahiil yahuuna hulmih
Yang selalu mau berjuang dan tidak melepaskan mimpinya
Ya’aish alhulma kal lahdhzat bihayaatih
Dan hidup untuk mimpinya di setiap saat dalam hidupnya
Hulmih huu hayatah
(karena) mimpinya adalah hidupnya sendiri
Kathur maa tu’ashiq ‘ahlamuk kaathur maa yushadiq ‘iilhamka
Semakin engkau mencintai mimpimu, mimpi itu akan semakin menjadi nyata
Tahuun bijid aalamik ‘iidhaa alghaayat quddaamuk
Rasa sakitmu akan berkurang ketika tujuanmu sudah di depan mata
‘aala nafsak takarurhaa, wafii ‘aynik tukaaburahaa
Untuk dirimu sendiri, ikuti dan ulangilah,
Ta’ayin baqii aayamak
mimpi di depanmu itu wujudkanlah
‘iidhaa baanat huyuuth alshams, wadaa’aa qawlahaa lil’aams
Dan akhirnya hari-hari (baikmu) itu, akan menolongmu
Wafara liawmika tanafas, hayaatuk tantadhziruk bishuuq
Saat sinar matahari muncul, Katakanlah selamat tinggal pada hari kemarin
Tahiat laka wali’iisraarik, qawiyun ya qahara ‘adharuk
Bernafaslah, kemudian bergegas mulai harimu
Mathal kal yawm muqdaarik, bahalah sasthayir fawqii
Hidupmu (masa depanmu) tidak akan sabar menunggu
Kathur maa tu’ashaq ‘ah aalamka
Salut untukmu atas tekadmu
Kathur maa tu’ashiq ‘ahlamuk kathur maa yusadiq ‘iilhaamka
Kamu kuat, karena kamu telah mengalahkan semua alasan (buruk)
Tahuun bijidi alaamka ‘iidha alghayat quddaamuk
Seperti hari lain yang menjadi milikmu
‘aala nafsak takarurhaa, wafii ‘aynik tukaaburahaa
Untuk dirimu sendiri, ikuti dan ulangilah, mimpi di depanmu itu wujudkanlah
Ta’ayin baqii aayamak
mimpi di depanmu itu wujudkanlah