Doa Islam

Manusia memang kadang memang tak luput dari kesalahan. Hari ini baik keesokannya bisa tak sengaja atau secara sengaja melakukan dosa. Diantara dosa yang sering terjadi adalah ujub, sombong, meremehkan orang lain, berbangga diri, hasad, dan melampaui batas.

Hidup nyatanya memang tak selalu mulus, seringkali ada cobaan yang datang melanda. Salah satu ujian yang mungkin pernah dialai sebagian orang muslim adalah terkena santet atau sihir. Tentu, saat dalam kondisi tersebut kita harus yakin bahwa Allah akan senantiasa menolong dan melindungi kita. Dengan usaha yang maksimal untuk tetap berada di jalan Allah, rajin beribadah dan melindungi diri dengan tutunan-Nya.

Musibah atau ujian sesekali datang dalam hidup, wajar apabila hal tersebut membuat kita marah atau sedih. Namun, sebagai seorang muslim harusnya mulai menyadari bahwa datangnya musibah bukanah tanda Allah membenci hamba-Ny, melainkan ia datang semata-mata sebagai ujian agar hamba-Nya bertaqwa.

Sebagai manusia kita pasti membutuhkan pedoman kehidupan, mulai dari hal-hal yang kecil sampai urusan yang rumit. Bagi umat Islam, Allah telah memberikan pedoman hidup, yaitu dalam Al-Quran dan hadist. Salah satu hal yang Allah perintahkan dalam hidup adalah untuk mendekati yang halal dan menjauhi yang haram.

Setelah bulan Ramadhan, tiba saatnya kita untuk menyambut bulan Syawal. Merupakan bulan kesepuluh dalam penanggalan hijriah yang di dalamnya penuh dengan kemuliaan dan banyak amalan yang bisa dilakukan. Salah satunya adalah puasa sunnah Syawal.

Memiliki kekayaan atau rezeki yang lebih merupakan salah satu nikmat yang diberikan oleh Allah. Segala pemberian dari Allah tentu harus selalu kita syukuri. Salah satu caranya adalah dengan bersedekah atau mengeluarkan zakat, karena sesungguhnya dari harta yang kita miliki ada hak-hak orang miskin yang harus kita diberikan.

Artikel Selanjutnya...