- Detail
- Kategori: Muslim Digest
- By Suha Yumna
- Kategori Induk: Khazanah
Sejatinya manusia memang tak luput dari dosa, seringkali kita lalai kemudian bertaubat dan kembali melakukannya lagi. Namun, seringkali kita bertanya-tanya juga apakah taubat yang sudah kita lakukan diterima oleh Allah atau tidak. Bagaimana cara kita mengetahuinya?
- Detail
- Kategori: Muslim Digest
- By Itsna Diah
- Kategori Induk: Khazanah
Apakah Sahabat Muslimah ingat pernah membuat sebuah perjanjian dengan Allah? Perjanjian tersebut terjadi sebelum kita dilahirkan ke dunia. Namun sayangnya, tidaklah seorangpun ingat akan perjanjian tersebut bahkan rasul Allah sekalipun.
- Detail
- Kategori: Muslim Digest
- By Achmad Ghuffar Rosyidin
- Kategori Induk: Khazanah
Manusia dan Jin adalah makluk yang Allah ciptakan untuk hidup serta beribadah di muka bumi ini. Namun Manusia dan Jin memiliki alam/dimensi yang berbeda sehingga manusia pada umum-nya tidak dapat melihat bangsa Jin dalam wujud aslinya, kecuali para Nabi.
- Detail
- Kategori: Muslim Digest
- By Suha Yumna
- Kategori Induk: Khazanah
Sebagai umat Islam, Allah mewajibkan umat-Nya untuk melakukan shalat sebanyak lima waktu dalam sehari. Sanking tingginya kedudukan shalat, ia bahkan disebut sebagai tiang agama.
Artikel Selanjutnya...
Halaman 62 dari 304