- Detail
- Kategori: Health & Beauty
- By Cintia Maryanih
- Kategori Induk: Lifestyle
Bicara mengenai makeup, produk perona pipi ini tidak bisa dilupakan begitu saja, Blush on. Blush on memberikan kesan segar sekaligus meronakan wajah kita. Ada beragam warna-warna blush on seperti merah muda yang memberikan kesan feminim, warna cokelat yang memberikan kesan dewasa, ataupun warna-warna bold seperti warna merah yang memberikan kesan tegas. Nah, jika kamu ingin menampilkan kesan manis dan merona tanpa terlihat berlebihan, kamu bisa menggunakan blush on dengan warna peach, untuk kegiatan sehari-hari. Kira-kira brand lokal apa saja yang mempunyai blush on dengan warna peach ini?
- Detail
- Kategori: Health & Beauty
- By Suha Yumna
- Kategori Induk: Lifestyle
Setiap wanita pasti pernah merasa bingung dan bertanya-tanya. Jika semua bagian tubuh sudah dibersihkan ketika mandi, tentunya dengan sabun. Lalu bagian vagina apakah harus dibersihkan juga atau tidak? Terkadang bagian sensitive tersebut juga mengeluarkan bau yang tak sedap serta keputihan atau keluhan lainnya.
- Detail
- Kategori: Health & Beauty
- By Witri Nasuha
- Kategori Induk: Lifestyle
Mengawali pagi dengan rutinitas yang produktif membuat perasaan dan kesehatan menjadi lebih baik. Berbagai manfaat dapat dirasakan saat mengawali hari dengan kegiatan yang positif dan tentu produktif. Seperti halnya dapat menyelesaikan urusan pekerjaan sesuai jadwal dan juga mampu mengatur waktu. Yuk kenali rutinitas pagi berikut yang baik untuk awali harimu
- Detail
- Kategori: Health & Beauty
- By Witri Nasuha
- Kategori Induk: Lifestyle
Chia Seed merupakan biji-bijian yang berasal dari tanaman di Gurun Salvia Hispanica. Biasanya biji-bijian ini disajikan bersama makanan atau minuman. Chia Seed atau biasa dikenal dengan nama Biji Selasih memiliki hampir semua nutrisi penting di dalamnya. mulai dari protein, asam lemak omega 3, antioksidan, serat, vitamin dan juga mineral yang baik bagi kesehatan.
- Detail
- Kategori: Health & Beauty
- By Witri Nasuha
- Kategori Induk: Lifestyle
Saat merias wajah, tentu step untuk menggunakan eyeshadow tidak akan terlewat bukan? Eyeshadow umumnya digunakan untuk membuat mata lebih menonjol dan agar telihat menarik. Eyeshadow diaplikasikan tepat pada kelopak mata dan di bawah alis.
- Detail
- Kategori: Health & Beauty
- By Witri Nasuha
- Kategori Induk: Lifestyle
Di usia yang sudah menginjak angka 20 ini, tak sedikit di antara kita yang masih sulit untuk menemukan jati diri dan mengetahui minat maupun bakat yang kita miliki. Sejatinya, bakat atau kelebihan dari diri seseorang biasanya berasal dari keturunan atau bahkan memang sudah ada sejak lahir. Dari bakat atau kelebihan diri dapat mendukung segala hal yang dapat kita kerjakan nantinya. Agar semakin terarah, yuk simak 5 cara berikut untuk mempermudah kamu mengetahui kelebihan yang kamu punya.
- Detail
- Kategori: Health & Beauty
- By Witri Nasuha
- Kategori Induk: Lifestyle
Kurang tidur biasanya terjadi akibat kebiasaan begadang yang sering dilakukan. Banyak efek buruk yang berdampak bagi kesehatan tubuh dari kebiasaan ini. Selain itu, kurang tidur juga memiliki efek bagi kecantikan, seperti munculnya beberapa masalah pada kulit wajah. Oleh karena itu, kebiasaan kurang tidur seharusnya dihindari karena akan menimbulkan lima masalah kecantikan yang akan timbul pada wajah berikut ini.
- Detail
- Kategori: Health & Beauty
- By Amelia Riskita Putri
- Kategori Induk: Lifestyle
Parfum menjadi penunjang dalam penampilan sehari-hari. Saat menggunakan parfum, kamu pasti menginginkan wangi yang lebih tahan lama. Apalagi jika sedang dalam aktivitas padat yang memicu banyak keringat. Namun, jangan khawatir. Ada beberapa tips yang dapat kamu lakukan agar penggunaan parfum menjadi lebih awet. Yuk simak!
- Detail
- Kategori: Health & Beauty
- By Amelia Riskita Putri
- Kategori Induk: Lifestyle
Kulit di sekitar mata merupakan area yang paling sensitif pada wajah. Selain itu, kulit mata juga mudah kendur sehingga tanda-tanda penuaan juga biasanya muncul pertama kali. Maka, diperlukan produk perawatan khusus untuk mata.
- Detail
- Kategori: Health & Beauty
- By Amelia Riskita Putri
- Kategori Induk: Lifestyle
Maskara merupakan alat rias yang berfungsi untuk memperindah bulu mata. Dengan maskara, bulu mata kamu pun menjadi lebih lentik, tebal, dan terlihat lebih tegas.
Artikel Selanjutnya...
Halaman 126 dari 200