News

Dalam rangka memeringati HUT RI ke-72, para penghafal Alquran beserta ulama, TNI, dan seluruh komponen bangsa akan menggelar doa bersama yang diberi tema Aksi Kasih Sayang 171717. Kegiatan ini akan dilaksanakan selama 1 jam pada tanggal 17 Agustus 2017 antara pukul 17.00 sampai dengan pukul 18.00 bertujuan demi terciptanya Indonesia yang damai dan sejahtera.

Man Who Dies to Live, drama baru dari negeri Korea Selatan ini sedang dalam perbincangan panas. Berbeda dengan drama Korea pada umumnya, drama komedi keluarga yang tayang di MBC tersebut sangat kental dengan nuansa Timur Tengah. Dari mulai kostum hingga latar dibuat mirip bak negeri tersebut.

Banyak jalan untuk melakukan dakwah, menyebarkan nilai-nilai Islam yang rahmatan lil'alamin. Wanita Palesrina ini misalnya. Dengan mengenakan hijab dan gamis, Neesreen Hajjaj, 24 tahun, secara rutin memimpin orang-orang menjelajahi salah satu situs Yahudi yang paling berpengaruh di Berlin. Menurutnya, ini merupakan kontribusi yang dapat ia berikan untuk mewujudkan sebuah perdamaian.

Itulah yang kini dialami seorang gadis yang bernama Christy (19). Ia mendapat perlakukan yang tidak mengenakan dari keluarganya, karena diketahui sedang mempelajari Islam. Melalui postingan facebook milik Hanny Kristianto pengurus pusat mualaf center Indonesia mengatakan bahwa Christy menjumpai dirinya pukul jam 11 malam(21/07)untuk meminta pertolongan.

Kabar duka kembali menyelimuti kaum muslimin di Palestina. Pasalnya pada hari Jumat, 14 Juli 2017 untuk pertama kali dalam sejarah Israel menutup Masjid Al-Aqsha sehingga umat muslim Palestina tidak diperkenankan untuk shalat Jumat dan ibadah lainnya.

Perpustakaan tertua baru saja dibuka publik pada pertengahan tahun 2016 kemarin. Dibalik kemegahannya, ada sejarah dua wanita intelek para pendirinya, yakni Fatima Al Fihri dan Aziza Chouni.

Hari ini bertepatan dengan tanggal dan hari yang baik (7/7) pasangan yang sedang berbahagia, yakni Qori muda dengan suara merdu Muzammil Hasballah dan sang istri Sonia Ristanti melangsungkan akad nikah.

Sudah lebih dari 10 tahun Gaza dibawah blokade Israel yang menutup pintu perlinatasan Rafah antara Gaza dan Mesir ataupun perlintasan Erez antara Gaza dan Israel membuat 1,7 juta penduduk Gaza terisolasi dari dunia luar.

Artikel Selanjutnya...