Health & Beauty

Hidup sehat itu ternyata mudah dan murah, lho. Tidak perlu mengeluarkan banyak uang untuk bisa mendapatkan tubuh yang sehat, asal kita bisa menjaganya dengan melakukan pola hidup yang baik. Mengawali hari-hari kamu dengan aktivitas yang sehat bukan hanya membuat mood baik dan bersemangat sepanjang hari, tapi juga tubuh yang sehat dan kuat.

Olahraga mampu membantu tubuh menyeimbangkan hormon dan membuat seluruh pembuluh darah hingga yang terkecil sekalipun untuk bisa mendapat pasokan oksigen yang cukup, sirkulasi darah pun menjadi lancar dan metabolisme tubuh membaik sehingga akan mengurangi nyeri datang bulan.

Gugur kandungan atau yang biasa disebut aborsi adalah berhentinya kehamilan sebelum usia kandungan 20 minggu yang mengakibatkan kematian janin. Keadaan ini disebabkan beberapa keadaan dan sangat tidak disarankan kecuali karena alasan medis.

Demensia dikenal sebagai penyakit pikun dalam bahasa awam. Penyakit ini memang terjadi secara umum pada lansia, bukan tidak mungkin demensia dapat terjadi pada orang-orang dengan usia yang lebih muda, Tercatat penderita demensia termuda berusia 29 tahun.

Haid biasanya terjadi setiap satu bulan sekali dalam setiap siklusnya. Tapi beberapa perempuan mengalami haid yang tidak teratur dan kerap dilanda rasa cemas apakah berbahaya atau tidak.

Orang-orang yang kurang dari enam jam tidurnya setiap malam lebih tinggi terkena resiko penyakit diabetes, sakit jantung, dan stroke. Sebuah kajian kesehatan di Korea Selatan menjelaskan. Kombinasi faktor resiko ini termasuk tingginya kadar gula darah, kolesterol, lemak yang menumpuk di sekitar perut, tingginya tekanan darah dan berlebihnya kadar lemak di dalam darah, dikenal sebagai sindrom metabolik.

Artikel Selanjutnya...