Semangat seorang yang bangun pagi akan berbeda dengan orang yang kesiangan. Apalagi jika pagi hari diisi dengan berbagai amalan ikhlas untuk-Nya. Lebih dari itu, membuka hari dengan amalan tak hanya berdampak pada ruh semangat, namun dapat pula sebagai pembuka pintu rezeki. Berikut sedikitnya ada tiga amalan yang dapat dilakukan saat pagi hari sebagai pembuka pintu rezeki.
Sebelum menciptakan manusia, jin, malaikat, bahkan alam seisinya, Allah lebih dahulu menciptakan suatu makhluk yang eksistensinya masih ada hingga kini. Bahkan tak hanya sebagai ciptaan Allah pertama, makhluk tersebut pula menjadi ciptaan Allah yang posisinya tertinggi di atas segala sesuatu dan yang terbesar di antara makhluk ciptaan-Nya. Makhluk apakah itu?
Artikel Selanjutnya...
Halaman 53 dari 75