Parenting

Banyak kegiatan yang mengesankan terjadi selama menjalankan tradisi Lebaran. Bahkan, di berbagai daerah, tradisi Lebaran juga memiliki ciri khas dan keunikan masing – masing. Bagi anak – anak, tradisi Lebaran dan pengalaman unik ini akan mereka kenang selamanya hingga kelak mereka dewasa.

Ketika menyambut buah hati kali pertama terlahir dunia, Anda mungkin sudah sering mendengar bahwa ASI adalah yang terbaik. Jadi, Anda menyusui sepanjang waktu bahkan setiap jam atau 15 menit sekali. Selama menyusui, terjadi ikatan antara ibu dan bayi yang sangat menyenangkan.

Tahun-tahun awal merupakan masa yang sangat penting untuk perkembangan sang buah hati. Karena selama masa ini mereka akan belajar tentang bagaimana dunia di sekitar mereka bekerja. Seiring dengan penemuan baru mereka, mereka juga belajar banyak tentang perasaan mereka dan bagaimana cara mengekspresikannya dengan tepat.

Setiap orang tua pasti menginginkan sang buah hati tumbuh menjadi pribadi yang mandiri, hal ini sejatinya merupakan suatu proses pembelajaran dan pengasuhan oleh orangtua. Anak dilatih sejak kecil untuk berani melakukan sesuatu dan bisa mengambil keputusan sendiri.

Artikel Selanjutnya...