
Pernah ingin melakukan hal konyol disaat merasa sedih, putus asa atau kesepian ? Tahan dulu. Kamu tidak sendirian. Akan ada yang selalu memperhatikan dan mengetahui segala tindak tandukmu; baik saat kamu melakukan hal terpuji maupun hal keji. Dialah Sang Maha Pencipta , Sang Raja dari Segala Raja yang kuasanya meliputi seluruh alam semesta dan isinya.
Halaman 36 dari 36