
- Detail
- Kategori: Nabi & Rasul
- Suha Yumna By
- Kategori Induk: Story
Sebagai manusia biasa, kita mungkin akan merasa berat untuk melepaskan sesuatu yang kita senangi. Terlebih apabila hal tersebut adalah barang yang sejak lama kita inginkan dan butuh perjuangan untuk mendapatkannya.

- Detail
- Kategori: Nabi & Rasul
- Suha Yumna By
- Kategori Induk: Story
Waktu Isya adalah satu dari lima waktu shalat yang telah Allah perintahkan kepada hamba-Nya. Terjadi di malam hari setelah matahari tenggelam dan langit sudah mulai gelap.

- Detail
- Kategori: Nabi & Rasul
- Suha Yumna By
- Kategori Induk: Story
Fathimah ibn Qais meriwayatkan, dalam suatu kesempatan setelah menunaikan shalat berjamaah, Rasulullah shalallahu alaihi wa sallam naik ke atas mimbar dan tertawa kecil. Kemudian beliau meminta semua yang hadir dan baru selesai menunaikan shalat untuk tetap berada di tempat.

- Detail
- Kategori: Nabi & Rasul
- Suha Yumna By
- Kategori Induk: Story
Sebagai manusia biasa, kita pasti tak luput dari kesalahan. Seringkali khilaf, lupa, berburuk sangka kepada orang lain yang tak kita kenal. Namun, hal ini tak berlaku bagi Rasulullah shalallahu alihi wa sallam, yang memberikan banyak pelajaran pada para pengikutnya untuk senantiasa berbuat baik, kapanpun dan kepada siapapun.

- Detail
- Kategori: Nabi & Rasul
- Suha Yumna By
- Kategori Induk: Story
Jika mendengar nama Nabi Muhammad shalallahu alaihi wa sallam, pasti kita teringat akan akhlaknya yang mulia. Tutur katanya yang halus dan semua nasihat serta pesan yang dibawanya untuk umat Islam akan selalu teringat sampai saat ini meskipun raganya sudah tak ada. Rasa cinta pada umatnya pun begitu luas, bahkan hingga akhir hayatnya, beliau masih memikirkan nasib kehidupan umatnya yang akan datang.

- Detail
- Kategori: Nabi & Rasul
- Suha Yumna By
- Kategori Induk: Story
Haji Wada merupakan momen paling bersejarah dalam kehidupan Nabi Muhammad shallahu alaihi wa sallam, ini merupakan haji terakhir yang dijalani oleh beliau sebelum meninggal dunia. Oleh karena itu, haji wada disebut sebagai haji perpisahan.

- Detail
- Kategori: Nabi & Rasul
- Suha Yumna By
- Kategori Induk: Story
Nabi Ibrahim alaihissalam merupakan salah satu nabi kesayangan Allah (Khalilullah) yang namanya disebutkan dalam Al-Quran dengan penuh pujian dan penghormatan. Bahkan dikatakan bahwa penghormatan untuk Nabi Ibrahim disebutkan dalam Al-Quran sebanyak tiga puluh lima kali, dan lima belas di antaranya disebutkan dalam surat Al-Baqarah.

- Detail
- Kategori: Nabi & Rasul
- Suha Yumna By
- Kategori Induk: Story
Dikisahkan suatu hari, Rasulullah shalallahu alaihi wa sallam sedang dalam perjalanan hijrahnya dari Makkah ke Madinah, kemudian ia dan rombongannya istirahat di sebuah tempat bernama Qodid. Disana, Rasulullah singgah di rumah seorang penduduk bernama Ummu Ma’bad.

- Detail
- Kategori: Nabi & Rasul
- Suha Yumna By
- Kategori Induk: Story
Di dalam Al-Quran surat Ash-Shaffaat ayat 99-113 Allah menceritakan tentang Nabi Ibrahim saat ia meninggalkan negeri kaumnya, kemudian ia berdoa kepada Allah untuk diberikan anak yang shaleh. Allah pun mengabulkan doanya dan mengabarkan tentang kedatangan seorang anak yang memiliki sifat penyabar, yaitu Nabi Ismail. Anak pertama dari Nabi Ibrahim dan Siti Hajar setelah mereka menunggu selama 86 tahun lamanya.

- Detail
- Kategori: Nabi & Rasul
- Suha Yumna By
- Kategori Induk: Story
Rasulullah shalallahu alaihi wa sallam merupakan teladan bagi umat manusia sepanjang masa. Ia adalah orang yang terjaga dari dosa, nabi dan rasul terakhir dan manusia yang dijanjikan surga oleh Allah. Beliau juga menjadi sumber ilmu bagi umatnya. Oleh karena itu, jika para sahabat memiliki pertanyaan tentang papaun, mereka akan menanyakannya pada Rasulullah.
Artikel Selanjutnya...
Halaman 63 dari 84